Dandim 0824/Jember Kunjungi Maposramil 0824/30 Sukorambi Sebelum Upacara Hari Pahlawan

    Dandim 0824/Jember Kunjungi Maposramil 0824/30 Sukorambi Sebelum Upacara Hari Pahlawan

    JEMBER – Sebelum menghadiri undangan upacara peringatan Hari Pahlawan di Lapangan Sukorambi pada 10 Nopember 2024, Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah beserta istri Ny. Sandya Indra Andriansyah, Kasdim Mayor Inf Herawady Karnawan serta perwira staf, singgah di Markas Posramil 0824/30 Sukorambi.

     Kedatangan Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah disambut Daposramil 0824/30 Sukorambi Peltu M Hariyanto beserta anggotanya.

     Kedatangan Dandim 0824/Jember tersebut melihat langung kondisi pangkalan dan kebersihan lingkungan markas, yang terpelihara cukup baik.

     Saat kami wawancarai pada Senin 11/11/2024 Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah menyatakan, bahwa saya bersama istri kemudian Kasdim dan Perwira staf yang akan menghadiri undangan peringatan Hari Pahlawan yang upacaranya dilaksanakan di Lapangan Kecamatan Sukorambi, menyempatkan mampir ke Poskoramil 0824/30 Sukorambi yang kebetulan berdekatan dengan lapangan upacara.

     Kesempatan tersebut kita manfaatkan untuk melihgat langsung kondisi Pos Koramil 0824/30 Sukorambi, dan pada kesempatan yang lain tentunya kita juga akan berupaya berkunjung ke Koramil jajaran lainnya untuk melihat langsung kondisi markas dan persoleh jajara, Tegas Dadnim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri Peringatan Hari Pahlawan, Dandim...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Kertosari Pos Koramil 0824/28 Pakusari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Dukung Pendidikan Di Pedalaman, Babinsa Koramil 1710-06/Agimuga Membantu Mengajar Anak-Anak Sekolah Dasar
    Astama Ops Kapolri Tinjau Posko Kemanusiaan Polda NTT, Pastikan Kesiapan Bantuan untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi
    Dukung Pembelajaran Anak Usia Dini, Koramil 0824/19 Umbulsari Karya Bakti Pasang Paranet di PAUD Baitul Ridlo

    Ikuti Kami