Dandim 0824/Jember Hadiri Tanam Cabe, Dukung Ketahanan Pangan

    Dandim 0824/Jember Hadiri Tanam Cabe, Dukung Ketahanan Pangan

    JEMBER – Dalam mendukung ketahanan pangan nasional, gerakan penanaman tanaman pangan menjadi prioritas untuk meningkatkan produksi pertanian dalam mendukung stabilitas harga sekaligus penguatan kedaulatan pangan.

    Seperti yang dilakukan oleh H M Sholeh yang melakukan penanaman cabe merah di lahannya, di Desa Lojejer Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember,  dengan mengadirkan Staf Kementrian Pertanian M Burhanudin, Dandim 0824/Jember Letkol Inf rahmat Cahyo Dinarso, Staf Dinas Pertanian dan holtikultura, Muspika Kecamatan Wuluhan.

    Pada Senin 26/02/2024, bersama staf Kementrian Pertanian Burhanudin, Dandim 0824/Jember ikut melakukan penanaman secara simbolis bibit tanaman cabe tersebut.

     

    Usai penanaman Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyampaikan, bahwa saya sangat mendukung kegiatan pertanian seperti ini, kita berada di negara agraris, jangan sampai pangan kita import. 

    Lahan-lahan yang ada mari kita manfaatkan untuk memperkuat produksi pangan, untuk memperkuat kedaulatan pangan kita, seperti yang saya tekankan kepada jajaran untuk menanam tanaman pangan, ada sayur - mayur, cabe, tomat dan lain-lainnya.

    Hal ini sebagai wujud tekad kita dalam penguatan ketahanan pangan, dengan produksi pangan berlimpah maka harganya akan stabil, sehingga akan menyumbang pada pengendalian inflasi daerah. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/01 Patrang Pembina...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Melihat Penilaian Lomba...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Keahlian Utama yang Harus Dimiliki Humas di Era Digital
    Pengamanan VVIP Super Ketat, TNI Kawal Kedatangan Tamu Negara Hadiri Pelantikan Presiden RI
    Kepala Zona Bakamla Tengah Laksanakan Courtesy Call ke Mapolda Sulsel

    Ikuti Kami